25 Nopember adalah Hari Guru



SMP Negeri 1 Satui

      SMP Negeri 1 Satui adalah salah satu SMP Negeri tertua yang ada di Kecamatan Satui Kabupaten Tanah Bumbu Provinsi Kalimantan Selatan. 
      SMP Negeri 1 Satui didirikan pada tanggal 07 Nopember 1983 dan mulai beroperasi pada tahun 1984, jadi kalau melihat usianya hingga Juni 2013 sudah 30 tahun.
      Alamat sekolah di Jalan Karya bersama N0 83  Desa Makmur Mulia Kec.Satui. Kabuapaten Tanah Bumbu Propinsi Kalimantan Selatan Kode pos 72175 Telpon (0512)61096 Fax (0512) 61096
Sampai berita ini ditulis Usia SMP Negeri 1 Satui sudah kurang lebih 30 tahun dan sudah dipimpin oleh 5 orang Kepala Sekolah. H.M Muhammad Ridwan Fani (alm), H Abdurrachman(Alm), Ahmad Barkati,S.Ag (Alm), Bambang Sugiarto,S.Pd MM, Joko Suranto,S.Pd,MM.
Jumlah guru yang mengajar ada 30 orang dengan jumlah kelas 18 rombel.
Guru
Untuk mengetahui data guru bisa di lihat disini